
Bermodalkan pensil dan penghapus hasil pinjaman, juga kertas gambar yg minta dari teman (lebih tepatnya dikasih), saya iseng2 menggambar wajah saya sendiri *Narsis ^^'. Rencananya sih hasilnya pengen dijadikan foto profil twitter ntar. dan akhirnya nongol juga itu gambar di profil twitter saya, hehe. Memang awalnya saya mau buat itu gambar dalam bentuk 3D (tiga dimensi), tapi ternyata hasilnya malah seperti dibawah ini. mirip sih mirip lumayan,...